Alamat

Jl. Raya Panglegur KM.4 Pamekasan

Telp./WA

+62 898-9700-500

Email

info@iainmadura.ac.id

Artikel dan Berita Terbaru - Kategori Berita

Jahiliyah Modern bagi Martabat Kaum Hawa Masa Kini
24 MAY 2016

Jahiliyah Modern bagi Martabat Kaum Hawa Masa Kini

Ditulis oleh. Mutmainnah Mahasiswa (PBA) STAIN Pamekasan Semester 6. JATIMAKTUAL, ESAI,- Martabat perempuan dari masa ke masa terus berganti. Seperti yang kita ketahui Jahiliyah (bahasa arab : جاهلية, Jahiliyyah) merupakan masa dimana penduduk mekkah berada dalam ketidaktahuan (kebodohan), ketidaktahuan (kebodohan) pada masa jahiliyah ini bukan dalam ilmu pengetahuan akan tetapi...

"Opini" Eksistensi Pesantren Dalam Ranah Pendidikan Moral
24 MAY 2016

"Opini" Eksistensi Pesantren Dalam Ranah Pendidikan Moral

Di tulis Oleh: Sri wahyuni Mahasiswi PRODI Pendidikan Bahasa Arab (PBA) STAIN Pamekasan Pesantren merupakan lembaga pendidikan tertua di indonesia yang didalamnya terdapat sebuah pendidikan tradisional ataupun modern yang banyak ikut andil dalam pengembangan pendidikan islam di tanah air ini. Secara faktual keberadaan pesantren sangat dibutuhkan masyarakat dikarenakan telah dipercayai...

"Esai" Dahsyatnya Kekuatan Doa Dalam Kesuksesan Belajar
23 MAY 2016

"Esai" Dahsyatnya Kekuatan Doa Dalam Kesuksesan Belajar

Di tulis oleh Yuli Fitriana Mahasiswi Program Studi Pendidikan Bahasa Arab STAIN Pamekasan Belajar merupakan hal urgen bagi setiap lapisan sosial masyarakat dan suatu aktifitas yang tak pernah lepas dari keseharian manusia hususnya bagi kalangan yang haus akan pengetahuan karena tak ada batasan bagi pelakunya.  Di dalam belajar tidak memandang...

Menjadi Wanita Super Idaman, Dalam Semua Aspek Kehidupan.
23 MAY 2016

Menjadi Wanita Super Idaman, Dalam Semua Aspek Kehidupan.

Sebuah Cerita tentang perempuan seakan tak pernah habis untuk dikisahkn. Menriknya, tidak sedikit dari kisah-kisah itu mengundng decak kagum dari semua kalangan. Kagum terhadap inspirasi yang dibawanya, kagum terhadap nilai-nilai kehidupn yang tertulis didalamnya, dan kagum terhadap keunikan-keunikan yang dimilikinya. Rasa kagum itu bisa membawa sosok perempuan kedalam sebuah pemikiran...

Eksistensi Wanita dalam Perspektif Islam
23 MAY 2016

Eksistensi Wanita dalam Perspektif Islam

Berbicara tentang wanita, memang menarik untuk diperbincangkan. Sejak ia lahir hingga detik inipun wanita menjadi sorotan utama bagi semua kalangan, dunia pun seakan tidak bergairah dan tampaknya sangat sepi tanpa kehadiran sang wanita. Secara fenomena yang ada, di balik kesuksesan selalu ada peran wanita bahkan yang paling andil dan paling...

Program Studi Tadris IPS berhasil menyelenggarakan kuliah tamu
23 MAY 2016

Program Studi Tadris IPS berhasil menyelenggarakan kuliah tamu

Maimun. Program Studi Tadris IPS berhasil menyelenggarakan kuliah tamu dengan mendatangkan Dr. Muhammad Imam Farisi, M.Pd., dosen pendidikan IPS Universitas terbuka UPJJ Surabaya pada hari Sabtu tanggal 21 Mei 2016 bertempat di Multicentre lantai 2. Kuliah ini mengambil tema PENGUATAN DASAR & KONSEP IPS BERBASIS KKNI. Suatu tema yang bersinergi...