Alamat

Jl. Raya Panglegur KM.4 Pamekasan

Telp./WA

+62 898-9700-500

Email

info@iainmadura.ac.id

Artikel dan Berita Terbaru

PENDIDIKAN KOMPREHENSIF HOLISTIK  BERBASIS IDENTITAS DAN KARAKTER
17 JAN 2024

PENDIDIKAN KOMPREHENSIF HOLISTIK BERBASIS IDENTITAS DAN KARAKTER

Oleh: Affan, S.Pd.I, M.M.* Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang sistem Pendidikan Nasional menyebutkan bahwa pendidikan (education) adalah usaha sadar (consious) dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi diri untuk memiliki kekuatan spritual keagamaan (religiusitas), pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan,...

PROVINSI MADURA, RIWAYATMU
12 JAN 2024

PROVINSI MADURA, RIWAYATMU

Oleh: Prof. Dr. H. Mohammad Kosim, M.Ag. Prof Mahfud MD, tokoh asal Madura yang dalam Pilres 2024 menjadi salah satu Calon Wapres, untuk kesekian kalinya menyatakan dukungan Madura menjadi Provinsi. Pernyataan dukungan kali ini diutarakan dalam kunjungan kampanyenya di Kabupaten Pamekasan, tanah kelahirannya, pada Kamis 11 Januari 2024. Bagi yang...

Apel HAB Ke 78 Kemenag RI, IAIN Madura Berikan 10 Penghargaan Kepada Civitas Akademika
04 JAN 2024

Apel HAB Ke 78 Kemenag RI, IAIN Madura Berikan 10 Penghargaan Kepada Civitas Akademika

Pamekasan – Awal tahun 2024 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura kembali melaksanakan Apel Hari Amal Bhakti (HAB) Ke 78 Kementerian Agama RI Tahun 2024 di Halaman Gedung Rektorat pada Rabu (03/01/2024). Pada HAB Ke 78 kali ini, Kementerian Agama mengusung tema “Indonesia Hebat Bersama Umat”. Kegiatan apel ini dihadiri...

REFLEKSI HARI AMAL BAKTI KEMENTERIAN AGAMA KE-78
03 JAN 2024

REFLEKSI HARI AMAL BAKTI KEMENTERIAN AGAMA KE-78

Oleh: Prof. Dr. H. Mohammad Kosim, M.Ag [Guru Besar Ilmu Pendidikan Islam IAIN Madura] Tiap tanggal 3 Januari diperingati sebagai Hari Amal Bakti Kementerian Agama RI (HAB Kemenag RI). Mengapa 3 Januari?  Karena di tanggal itu, 1946 silam, tujuh bulan pasca kemerdekaan, pemerintah [melalui Penetapan Pemerintah No.1/S.D.] membentuk Kementerian Agama....

PENGHUJUNG TAHUN DAN PERINGATAN KEMATIAN
29 DEC 2023

PENGHUJUNG TAHUN DAN PERINGATAN KEMATIAN

Oleh: Prof. Dr. H. Mohammad Kosim, M.Ag. Desember adalah bulan terakhir tahun Masehi, yang disambung dengan Januari sebagai bulan pertama tahun Masehi berikutnya. Demikian pula dalam tahun Hijriyah, Dzulhijah merupakan bulan terakhir dan Muharram sebagai bulan pertama tahun Hijriyah berikutnya. Terpenting, pergantian bulan dan tahun bukan sekedar rutinitas. Ada makna...

Pembukaan Rangkaian Kegiatan HAB Ke-78 Kementerian Agama RI, Rektor: Junjung Tinggi Solidaritas dan Sportivitas
28 DEC 2023

Pembukaan Rangkaian Kegiatan HAB Ke-78 Kementerian Agama RI, Rektor: Junjung Tinggi Solidaritas dan Sportivitas

Pamekasan – Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura, Dr. H. Saiful Hadi, M.Pd., membuka secara resmi rangkaian kegiatan HAB Ke-78 Kemenag RI Tahun 2024 di Lingkungan IAIN Madura pada Rabu (27/12/2023). Pembukaan ini dilaksanakan di lapangan futsal IAIN Madura dengan turut dihadiri oleh seluruh panitia kegiatan, pejabat structural, pegawai,...